Kursus Baking

Cara menyimpan Ragi dengan baik & benar

βœ… CARA SIMPAN RAGI PALING AMAN DI …

Hai Sobat Bakers ✌🏻
Sering dan pernah di bahas Tentang penyimpanan Ragi yuk simak tips @kursusbakingprivate
.
.
πŸ”₯ RAGI INSTANT MERK APAPUN SIMPAN FREZZER
πŸ”₯ RAGI BASAH JUGA DI FREZZER
πŸ”₯ RAGI LIAR / LEVAIN / STARTER (Sourdough) bila di feed bisa simpan suhu ruang beri makan minimal 2x sehari supaya kuat dan liar / bisa di keringkan dan simpan di jar simple tanpa feed namun harus di aktifkan lebih dulu saat mau di gunakan. Supaya jarang beri makan bisa di chiller
πŸ”₯ PASTA MADRE, simpan di chiller dan beri makan rutin, atau di frezzer bila mau di gunakan tinggal aktifkan

βœ… RECEH TAPI PENTING…

Untuk Sobat Bakers yang masih sering bertanya kenapa adonan ber-ragi atau roti bisa sobek saat di gilas atau kenapa adonan jadi keras dll. Penyebabnya bisa banyak hal apa saja itu ?

πŸ”₯ Racikan Karakter resep yang memang kurang flexible atau Sobat mencoba menjadikan adonan A menjadi bentuk adonan B (Karena tidak semua adonan bisa di jadikan base sebuah Roti dengan golongan tertentu)

πŸ”₯ Pemilihan & Pemakaian Bahan, jadi resep bisa benar tapi kita asal ganti bisa jadi pemicu

πŸ”₯ Adonan tidak kalis benar sudah lanjut ke tahap lainnya

πŸ”₯ Dan yang paling receh, membiarkan adonan mengering tanpa di tutup plastik / wadah untuk menghentikan penguapan dari adonan (beda lagi bila langsung bisa mengerjakan / SDM banyak)

Β 

βœ… RAGI ??

Kenalan yuk dengan jenis ragi ini,
Pasta madre, kadang dipanggil lievito madre (lievito berarti ‘ragi’), adalah termasuk starter penghuni pertama yang banyak digunakan di seluruh Italia, disukai karena sifat aktifnya, hasil profil rasa yang ringan (tidak ada rasa asam; berbeda dengan ragi liar cair)

dan kemampuan kuatnya untuk meng-khamirkan telur dan adonan yang diperkaya susu

Nah semoga bermanfaat ya Sobat Bakers
.
.
#bakingtips #bakingtipsandtricks #tipsbaking #tips #bakingtime #bakinghacks #onlineclassbaking #bakingtime #bakery #bakertips #bakers #bakersofinstagram #bakingtoday #bakingpedia #bakingtricks #bakingbread #bakingaddiction #bakingaddict #sekolahpastry #pastryclass #pastryclasses #kelasbaking #kelasbakingonline #pastrychef #indonesiapattiserieschool #indonesiapastry #kelasbaking #kelasbakingonline #bakingclass #kursusbaking #kursusbakingonline #kursusbakingjakarta #kelasbakingonline #kelasbaking
.
.
#bakingtips #bakingtipsandtricks #resepbaking #resepbakingcooking #bakingtime #bakinghacks #onlineclassbaking #bakingtime #bakery #bakertips #bakers #bakersofinstagram #bakingtoday #bakingpedia #bakingtricks #bakingbread #bakingaddiction #bakingaddict #sekolahpastry #pastryclass #pastryclasses #kelasbaking #kelasbakingonline #pastrychef #indonesiapattiserieschool #indonesiapastry #bakingclass #bakingclassesonline #kelasroti #kelasrotionline #bakingclass #bakingtime #bakingclass #bakingfun

Facebook
Twitter
LinkedIn

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top